Usaha Tangga Keberhasilan, Voli Pasir jadi Pembuktian (I Kadek Risna Ariawan) Dalam mencetak tunas-tunas muda Indonesia yang berprestasi di bidang olahraga, pemerintah terus melalukan banyak upaya. Salah satunya dengan menggelar pekan olahraga raga pelajar...
BAGAI LAMBUNGAN BOLA DI UDARA, BASKET SMANDO JADI JUARA (I Made Ari Pramana) Upaya mencetak tunas-tunas muda yang berprestasi di bidang olahraga, terus dilakukan. Salah satunya dengan menggelar pekan olahraga raga pelajar (Porjar) yang dibuka Bupati...
Tidak Disangka! SMANDO Bawa Pulang Mendali Emas dan Perunggu dalam Pertandingan Cabor Atletik (Ni Kadek Mela Krinasari) Atlet dari SMAN 1 Mendoyo berhasil membawa pulang gelar juara 1 dan 3 pada pertandingan cabor atletik dalam Rangka Pekan Olahraga Pelajar...
Porjar Tenis Meja, Putra Putri SMANDO sabet Juara Laga Tunggal dan Ganda (Ida Ayu Putu Prastyanti Kusuma) Untuk menjaring para atlet di tingkat pelajar, pemerintah Kabupaten Jembrana mengadakan Pekan Olahraga Pelajar (Porjar) yang...
Hari Pertama Kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) pada SMAN 1 Mendoyo. Hari Senin, 11 Juli 2022. Kegiatan dibuka oleh Kepala Dinas Pendidikan, Kepemudaan dan Olahraga Provinsi Bali melalui Video Virtual.